Kode Skema :
OKUPASI-KEC-I
Judul Skema :
Junior Hairdresser - Kecantikan
Dokumen Skema :
Ringkasan Skema :
Daftar Unit Kompetensi
Kode Unit | Unit Kompetensi |
---|---|
S.96KEC00.001.2 |
Menerapkan Kesehatan dan Keselamatan Kerja pada Usahan Kecantikan |
S.96KEC00.002.2 |
Melakukan Persiapan Kerja pada usaha kecantikan |
S.96KEC00.003.2 |
Membersihkan tempat dan peralatan Kerja Pada Usaha Kecantikan |
S.96KEC00.004.2 |
Melakukan komunikasi di Tempat kerja pada usaha kecantikan |
S.96KEC00.005.2 |
Menerapkan Instruksi dan Pengarahan Berbagai Situasi dalam Bahasa Inggris Tingkat Dasar |
S.96KEC00.017.1 |
Menerima Pelanggan Pada Usaha Kecantikan |
S.96KEC00.021.1 |
Melakukan Kerjasama dengan Kolega dan Pelanggan Pada Usaha Kecantikan |
S.96KEC00.022.2 |
Mengoordinasikan Tugas tugas Pada Usaha Kecantikan |
S.96KEC00.024.1 |
Melakukan tindak lanjut Kegiatan Layanan pada pelanggan |
S.96KEC00.025.1 |
Menerima Keluhan Pelanggan pada Usaha Kecantikan |
S.96KEC00.026.2 |
Melakukan Penjualan Jasa pada Usaha Kecantikan |
S.96KEC02.094.2 |
Melakukan Pratata |
S.96KEC02.096.2 |
MELAKUKAN PENATAAN RAMBUT (HAIR STYLING) |
S.96KEC02.105.2 |
Melakukan Pemangkasan Rambut Wanita |
S.96KEC02.114.2 |
Melakukan Pewarnaan Rambut ( Single Application) |
S.96KEC00.006.1 |
Melakukan Konsultasi Pada Usaha Kecantikan |
S.96KEC02.089.2 |
MELAKUKAN PENCUCIAN KULIT KEPALA DAN RAMBUT |
S.96KEC02.090.2 |
MELAKUKAN PERAWATAN KULIT KEPALA DAN RAMBUT |
S.96KEC02.093.2 |
MELAKUKAN PENGERINGAN RAMBUT DENGAN ALAT PENGERING |
I.55HDR00.204.2 |
Melakukan Pertukaran Informasi dalam Bahasa Percakapan |
I.55HDR00.206.2 |
Memulai Percakapan dan Mengembangkan Hubungan Baik dengan Pelanggan |